Mewujudkan Masyarakat Nagari Pauah Kamba Yang Religius dan Smart Terkait informasi seputar Nagari Pauah Kamba di Whatsapp 0877-5180-0630 -- selengkapnya... Pemberian Makanan Tambahan (PMT) dari puskesmas pauah kamba dikantor nagari setiap hari sampai akhir bulan september 2023 Wirid bulanan hari ini di Masjid Jihad kabun Pauah Kamba pukul 08:00 wib

Artikel

Dongkrak Wisatawan, Wali Nagari Pauh Kambar Gali Potensi Wisata

08 Februari 2020 13:43:41  Nagari Pauh Kambar  383 Kali Dibaca  Berita Desa

Wali Nagari Pauh Kambar mengajak Kepala DPMD Kab. Padang pariaman ke area yang berpotensi dimanfaatkan untuk sarana objek wisata baru.


"Kita ingin memperlihatkan kepada masyarakat yang berada di tepian banda irigasi, bahwa potensi kunjungan wisata semakin meningkat dari tahun ke tahun. Maka pemerintah, mulai dari level nagari hingga ke kabupaten mesti siap untuk mengakomodasi peningkatan itu," kata M. Nur, Jumat (07/2/2020).


jika peningkatan itu akan berdampak dalam banyak hal. Tidak hanya kunjungan saja yang meningkat, namun pengunjung maupun wisatawan juga akan betah untuk berlama-lama di objek wisata tersebut dan Dana desa itu bisa diperuntuhkan untuk pembangunan pemberdayaan, pembangunan, dan lain halnya yang berkaitan dengan penunjang objek wisata. Ujar M. Nur.

"Dan tentunya, jumlah uang yang berputar di lokasi wisata juga akan ikut meningkat.Kalau putaran uang meningkat, perkonomian masyarakat yang tinggal di kawasan wisata juga meningkat, karena yang diuntungkan tidak hanya pemerintah daerah, tapi masyarakat, khususnya pelaku UMKM yang ada di lokasi wisata,” kata Erman.

Dikatakan erman, pihaknya juga akan menggelar sejumlah iven sebagai media promosi kawasan wisata di Kab. Padang Pariaman melalui media website DPMD. Selain untuk menyambut wisatawan, menurutnya upaya ini dilakukan juga untuk penguat ikatan antara rantau dan kampung halaman.


"Kewajiban kita semua untuk selalu berupaya memberikan upaya terbaik dalam membangun nagari, untuk semua pihak, baik untuk masyarakat di nagari, untuk pengunjung, juga untuk perantau yang pulang kampung secara periodik," ujarnya."

Pembangunan butuh proses dan waktu, dan kami selalu berupaya untuk melakukan yang terbaik walau masih terdapat beberapa kekurangan" tutup M.Nur.


Sebagai informasi, turut mendampingi M.Nur, Serda Babinsa Pry Iryanto, Kepala Urusan Keuangan Riki Serta Kepala Seksi Kesejahteraan Mia Afis.

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Statistik Penduduk

Arsip Artikel

29 Juli 2013 | 22.198 Kali
Profil Desa
07 November 2014 | 22.037 Kali
Pemerintahan Nagari
25 April 2019 | 21.999 Kali
Pemerintah Nagari Pauh Kambar
24 Agustus 2016 | 21.919 Kali
Data Desa
29 Juli 2013 | 21.893 Kali
Kontak Kami
29 Juli 2013 | 21.890 Kali
Lembaga Kemasyarakatan Nagari
07 Desember 2019 | 21.843 Kali
Siapkan Masyarakat Mandiri, Nagari Pauh Kambar Puluhan Warga Menjahit

Agenda

Sinergi Program

Aparatur Nagari

Back Next

Komentar Terbaru

Info Media Sosial

Wilayah Nagari

Lokasi Kantor Nagari


Kantor Desa
Alamat : Jl. Lintas Lubuk Alung - Pariaman Km. 10 Padang Pariaman
Nagari : Pauah Kamba
Kecamatan : Nan Sabaris
Kabupaten : Padang Pariaman
Kodepos : 25571
Telepon : 087751800630
Email : nagaripauhkambar01@gmail.com

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:432
    Kemarin:192
    Total Pengunjung:250.222
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:172.25.88.3
    Browser:Tidak ditemukan